Buku Neurologi klinis dasar ini, diharapkan sebagai buku pelajaran dalam memenuhi materi neurologi yang klasik dan moderen yang menjadi model hidup bagi profesional nantinya
Buku Neurologi klinik pemeriksaan fisik dan mental ini, merupakan kumpulan catatan kuliah, catatan waktu membimbing presentasi kasus kepada mahasiswa S1 Kedokteran dan PPDS-Saraf. Materi yang dibahas dalam buku ini membahas 15 bab dinataranya: Bab.1. Pendahuluan Bab. 2. Anamnesia. Bab. 3. Kesadaran. Bab.4. Rangsang Selaput Otak Bab. 5. Saraf Otak Bab. 6. Sistem Motorik Bab. 7. Sistem Sensorik.…